Apa itu Compiere?
Compiere
adalah salah satu perangkat lunak ERP yang diterapkan dengan solusi CRM, dan
compiere merupakan perangkat lunak open source.
Toolbar yang
terdapat pada compiere yaitu:
· Ignore : Tidak menyimpan data yang
baru saja di input
· Help : untuk menampilkan
window help
· New Record : membuat / memulai
record bar
· Delete : menghapus data ysng sudah di
input
· Save : menyimpan data yang di input
untuk disimpan dalam database
Berikut
adalah menu-menu yang disediakan oleh compiere:
Project Management
Project
Management berfungsi untuk mengatur proyek yang ada di perusahaan.
Cash Management
Cash
Management berfungsi untuk mengatur keuangan dalam perusahaan.
Material Management
Material Management
berfungsi untuk mengatur lalu lintas bahan baku dalam perusahaan.
Sales and Marketing
Sales and
Marketing berfungsi untuk mengatur penjualan dan pemasaran produk perusahaan.
System Admin
System Admin berfungsi untuk mengetahui admin yang berwenang dan mengatur
compiere perusahaan.
Customer Asset
Costumer Asset berfungsi untuk mendata aset-aset yang dimiliki oleh
planggan dari perusahaan.
Request
Request berfungsi untuk mengatur permintaan produk dari pelanggan.
1 komentar:
ok, nice info :)
Posting Komentar